Anies Janjikan Keadilan untuk Petani, Begini Programnya
Minggu, 24 Desember 2023 – 11:21 WIB

Capres RI Anies Baswedan saat bertemu petani si Brebes, Jawa Tengah, Sabtu (23/12/2024). Foto: Timnas AMIN
Anies menjamin dengan adanya kontrak panjang 5 tahun membuat para petani tenang saat menanam, merawat, dan panen yang sudah jelas ada pembelinya.
“Dan harganya sudah disepakati. Itulah yang memberikan kestabilan harga atas komoditas pangan,” tutur Anies.
Menurut Anies, program itu akan dijalankan ketika dia memenangkan kontestasi di Pilpres 2024..
"Dan hari ini kami tandatangani di desa Larangan, Brebes," ucap Anies yang membuat perjanjian dengan petani di Brebes.(*/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Capres RI Anies Baswedan menjanjikan keadilan bagi petani dengan membeli hasil panen melalui program contract farming. Begini konsepnya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Gegara Membawa Sabu-Sabu, Petani Ditangkap Polres Flores Timur
- Mentan: Pengamat Rugikan Negara Rp5 Miliar Bukan Sosok Asing, Guru Besar
- Tembus 1 Juta Ton, Bulog Tetap Optimalisasi Penyerapan Panen Raya 2025
- Kawanan Gajah Liar Merusak 7 Rumah Warga di Lampung Barat
- Cerita Presiden Prabowo Punya Tim Pertanian Hebat, Apresiasi Kinerja Kementan
- Dukung Program Prabowo, APROPI Berkomitmen Turunkan Harga Pestisida untuk Petani