Anies Mencuri Start Kampanye? Pernyataan Ketua Bawaslu Tegas Sekali
Senin, 12 Desember 2022 – 20:13 WIB

Wali Nanggroe Aceh Tgk Malik Mahmud Al Haytar saat berbincang dengan Anies Baswedan yang safari politik ke Aceh Besar, Aceh, Jumat (2/12/2022). Foto: ANTARA/Rahmat Fajri
Anies dilaporkan lantaran dianggap curi start kampanye melalui safari politiknya ke berbagai daerah.
"Alhamdulillah, bukti berkas tiga rangkap sudah lengkap dan sudah kami serahkan," ujar Koordinator APCD Husni Jabal dalam keterangan tertulisnya, Kamis (8/12).
Husni mengatakan laporannya kepada Bawaslu sebagai bentuk hak warga negara yang dilindungi UU untuk berkontribusi dalam menjaga muruah jalannya pemilu yang sehat, aman, dan damai.(mcr8/jpnn)
Ketua Bawaslu Rahmat Bagja merespons laporan bahwa Anies Baswedan diduga mencuri start kampanye melalui safari politik.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- Politik Uang PSU Pilkada Serang, Gakkumdu Sita Duit Sebanyak Ini