Anies Mengukur Perubahan dari Jawa Timur
Oleh: Dhimam Abror Djuraid

Sabtu malam dimanfaatkan oleh ABW untuk ‘’Mlaku-Mlaku nang Tunjungan’’ untuk menikmati suasana malam Minggu.
ABW bertemu dengan berbagai kalangan masyarakat dan berinteraksi dengan penghobi fotografer yang berpangkal di Tunjungan.
ABW juga menikmati sajian musik tradisional yang bermain di trotoar.
Hari terakhir dimanfaatkan oleh ABW untuk mengikuti festival ‘’Menanam Kebaikan Menebar Perubahan’’ di halaman parkir Grand City.
ABW sempat mampir ke area Kalimas untuk menebar benih ikan dalam rangka peringatan Hari Air Sedunia.
Pada festival di Grand City ABW disambut oleh berbagai atrasksi permainan tradisional khas Surabaya, seperti engkle, dakon, dan permainan kitiran.
ABW kembali ke Jakarta Minggu siang (19/3). Acara yang padat dan menguras tenaga dijalani ABW dengan penuh semangat.
ABW mengatakan puas dengan kunjungan ke Jawa Timur, dan berjanji akan mendatangi Jawa Timur lebih sering lagi.
Anies Baswedan melihat Jawa Timur sebagai titik strategis yang bakal menjadi penentu kemenangan Pilpres 2024.
- 4 Perampok Sopir Taksi Online di Surabaya Ditangkap, 1 Asal Sidoarjo, 3 Warga Cirebon
- Tabrakan Bus vs Mobil di Jawa Timur Menewaskan 7 Orang
- Menko Polkam Budi Gunawan Tinjau Arus Balik Idulfitri 2025 di Jawa Timur
- Pria di Blitar Bacok Mantan Istri
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies