Anies Siap Mengaplikasikan Roadmap Perekonomian dari APINDO

“Kesempatan diskusi hari ini, dengan APINDO mengundang para calon untuk menyampaikan pikiran, gagasannya ini menjadi kesempatan bagi dunia usaha untuk memberikan assesment secara rasional, baik itu gagasan, karya maupun prestasinya sebagai bagian memperbandingkan dari ketiganya dan memprediksi bagaimana kelak akan bertugas,” tandasnya. (jpnn)
Berikut 5 tema rekomendasi APINDO dalam roadmap perekonomian yang diberikan kepada para calon presiden:
1. Pentingnya kepastian hukum konsistensi kebijakan dan perbaikan kelembagaan
2. Teknologi dan Sumber Daya Manusia untuk mendukung lompatan produktivitas
3. Optimalisasi kebijakan industri perdagangan investasi dan kompetisi usaha yang sehat
4. Adopsi Environmental, Social, and Governance (ESG) oleh bisnis dan mengembangkan industri hijau
5. Keberadaan infrastruktur, transisi energi, dan tersedianya sarana prasaran digital.
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Capres Anies Baswedan menyebut roadmap perekonomian yang disusun APINDO menunjukkan masalah-masalah utama yang harus diperbaiki
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : JPNN.com
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya
- Pram-Rano Buka Kemungkinan Lanjutkan Pembangunan ITF Sunter yang Digagas Anies
- Tahun ke-12, Nara Kreatif Meluluskan 778 Siswa, Anies Baswedan Beri Pesan Khusus