Anies Tegas, Pelayanan Ibu Melahirkan Tidak Boleh Dihambat Administrasi BPJS
Kamis, 18 Januari 2024 – 17:18 WIB
Eks gubernur DKI Jakarta itu juga menilai kesejahteraan bidan yang selama ini kurang terperhatikan juga perlu ditingkatkan.
"Ini perhatian kita kurang. Insyaallah akan kami beri perhatian lebih, supaya lebih setara dengan provinsi-provinsi lain. Bidan ini yang berada di ujung terdepan. Ibu saya melahirkan bukan dibantu dokter, tetapi bidan, dan lahirnya di rumah,” tutur Anies.(*/jpnn.com)
Capres RI Anies Baswedan menegaskan bahwa pelayanan ibu melahirkan tidak boleh dihambat oleh administrasi BPJS. Utamakan keselamatan nyawa ibu dan bayinya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Pramono Dinilai Sengaja Tak Umbar Dukungan PDIP di Alat Peraga Demi Raup Massa Anies
- Anies Dukung Pramono – Rano Karno, Brando Susanto: Jakarta Jadi Contoh Demokrasi yang Sejuk
- Analisis Qodari Soal Pilkada Jakarta 2024, Soroti Sikap Anies Dukung Pram - Rano
- Dukungan Anies kepada Pram-Rano Bakal Pengaruhi Swing Voter dari Kalangan Terdidik
- Technogym & MOIE Hadirkan Nuansa Elegan dalam Kebugaran
- Sikap Anies Belum Tentu Bikin Anak Abah Mendukung Pramono Anung