Anies, The Best?
Oleh: Dhimam Abror Djuraid
Senin, 03 Oktober 2022 – 18:10 WIB

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh (kanan) bersama calon presiden yang diusung Nasdem pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 Anies Baswedan saat Deklarasi Calon Presiden Republik Indonesia Partai NasDem di NasDem Tower, Jakarta, Senin (3/10). Partai NasDem resmi mengusung Anies Baswedan maju jadi capres untuk Pemilu 2024. Foto : Ricardo
Tidak ada upaya fait accompli karena ditodong oleh hasil survei yang mungkin sebagian abal-abal.
Tidak ada gerakan silence coup, kudeta diam, yang membuat sang pemimpin partai partai terpojok dan tidak punya pilihan lain.
Dengan deklarasi ini, Surya Paloh bisa meniadi jembatan antara pemerintahan lama dengan pemerintahan baru yang mungkin dipimpin Anies.
Selama ini ada stigma bahwa dia berseberangan dengan Jokowi.
Akan tetapi, Surya Paloh menjamin bahwa dia akan menjaga Jokowi sampai tuntas.
Apa sudah pamit kepada Jokowi, ada tetapi tidak perlu diungkap.
Sepuluh hari yang lalu Surya sudah berbicara dengan Jokowi, dan sudah pamit.
Ketika disebut nama Anies maka Jokowi bilang baik dan tidak berkeberatan.
Surya Paloh dan Partai Nasdem membuat lompatan sekaligus kejutan besar dengan mengadakan deklarasi resmi mengusung Anies Baswedan sebagai capres di Pilpres 2024
BERITA TERKAIT
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Link Streaming Final Four Proliga 2025: Megawati Cs Siap Menghadapi Popsivo Polwan
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Sekjen GibranKu Angkat Bicara Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Tegas