Anies, The Best?
Oleh: Dhimam Abror Djuraid

Selama tujuh tahun hubungan dengan Jokowi sangat baik dan tidak akan dirusak oleh kepentingan apa pun.
Dalam pidatonya, Anies berkali-kali menyebut Surya Paloh dengan sebutan ‘’Bang Surya’’ yang menunjukkan hubungan yang egaliter.
Dalam jumpa pers, Anies duduk di samping Surya Paloh dan saling berbicara dengan akrab.
Anies mencatat pertanyaan wartawan dan memberikannya kepada Surya Paloh.
Beberapa kali Anies membisikkan catatannya kepada Surya Paloh.
Mengapa 10 November maju dipercepat menjadi 3 Oktober? Paloh menjawab, “Hari ini menjadi hari baik, saya melihat langit, bintang yang cerah. Nasdem tidak terlalu birokratis. Ketika ada usul, bagaimana kalau deklarasi Senin 3 Oktober 2022, ada yang usul jam 13 00, saya bilang jam 10 pagi.”
Apa akselerasi ini ada hubungan dengan KPK, Surya Paloh mengatakan tidak tahu, dia tidak melihat ada hubungannya.
Anies berjalan sendiri, dan Nasdem punya agenda sendiri.
Surya Paloh dan Partai Nasdem membuat lompatan sekaligus kejutan besar dengan mengadakan deklarasi resmi mengusung Anies Baswedan sebagai capres di Pilpres 2024
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Link Streaming Final Four Proliga 2025: Megawati Cs Siap Menghadapi Popsivo Polwan
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Sekjen GibranKu Angkat Bicara Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Tegas