Anies Tunggu Rekapitulasi Resmi Berakhir, Tamsil Ingatkan KPU Fair
Kamis, 15 Februari 2024 – 17:41 WIB

Tamsil Linrung dan Anies Baswedan. Foto: Instagram/tamsilinrung
“Kami punya pernyataan-pernyataan dari mereka yang menyaksikannya,” tutur Tamsil.
Mantan anggota DPR dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) itu mencontohkan praktik kecurangan yang membuat pendukung AMIN tidak bisa mencoblos.
“Ketika warga datang ke TPS mau mencoblos, dibilang pencoblosan sudah selesai, sudah terlambat,” kata Tamsil.
Oleh karena itu, Tamsil meminta KPU merevisi berbagai data yang dihasilkan dari kecurangan dalam proses rekapitulasi suara.
“Timnas AMIN punya bukti-buktinya,” katanya.(jpnn.com)
Video Terpopuler Hari ini:
Timnas AMIN akan menggelar rapat pada hari ini untuk membahas masalah rekapitulasi suara, termasuk mendalami berbagai kecurangan yang terjadi di Pilpres 2024.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Live Halalbihalal DPP PKB Dapat 1,1 Juta Like di Tiktok
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Dihadiri Waka MPR Rusdi Kirana dan Menko Gus Imin, Ramadhan Fest 1446 H Resmi Dibuka
- Muhaimin Mampir ke Sundown Markette, Dukung Sinergitas UMKM Bersama Pemerintah
- Gus Imin Titip 3 Pesan Penting saat Silaturahmi Ramadan PKB