Anis Lega Batal Jual Tanah ke Fathanah
Senin, 13 Mei 2013 – 18:18 WIB

Anis Lega Batal Jual Tanah ke Fathanah
JAKARTA - Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Anis Matta, hari ini sekitar tujuh jam menjalani pemeriksaan di KPK. Anis menjadi saksi bagi Ahmad Fathanah, tersangka kurir suap ke bekas Presiden PKS Luthfi Hasan Ishaaq.
"Jadi pemeriksaan sudah berlangsung. Alhamdullilah," ujar Anis usai menjalani pemeriksaan di KPK, Senin (13/5) sore.
Baca Juga:
Mantan Wakil Ketua DPR RI mengaku ditanya mengenai beberapa hal. Pertama, kata dia, mengenai sertifikat tanah di Jatiwaringin, Pondok Gede, Bekasi, Jawa Barat.
Dia mengaku sudah menjelaskan bahwa sertifikat itu memang miliknya. "Sertifikat ini adalah tanah saya," katanya.
JAKARTA - Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Anis Matta, hari ini sekitar tujuh jam menjalani pemeriksaan di KPK. Anis menjadi saksi bagi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi