Anis Matta Ditunjuk jadi Presiden PKS
Jumat, 01 Februari 2013 – 15:36 WIB

Presiden baru PKS, Anis Matta (kiri) bersama dengan Luthfi Hasan Ishaaq yang mengudurkan diri. Foto: dok/JPNN
JAKARTA - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) akhirnya punya presiden baru. Setelah jabatan itu ditanggalkan Luthfi Hasan Ishaaq yang ditetapkan tersangka dalam kasus dugaan suap impor sapi, Dewan Syuro PKS menunjuk Anis Matta sebagai Presiden PKS. Untuk mengisi jabatan Sekjen, Hilmi mengangkat Muhammad Taufik Ridho yang sebelumnya menjabat Ketua Bidang Generasi Muda dan Profesi DPP PKS periode 2010-2015. Sebelumnya, Taufik juga pernah menjabat Ketua DPW PKS Jawa Barat periode 2005-2010.
"Untuk melanjutkan periodisasi ketua dewan pimpinan pusat menetapkan saudara Muhamamd Anis Matta untuk menjabat sebagai untuk menjabat sebagai presiden PKS," kata Ketua Dewan Syuro PKS Hilmi Aminuddin dalam konferensi pers di Kantor DPP PKS di Jalan T. B. Simatupang, Jakarta, Jumat (1/2).
Baca Juga:
Anis Matta sebelumnya menjabat sebagai sekretaris jenderal (Sekjen) DPP PKS. Ia juga menjabat sebagai wakil ketua DPR.
Baca Juga:
JAKARTA - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) akhirnya punya presiden baru. Setelah jabatan itu ditanggalkan Luthfi Hasan Ishaaq yang ditetapkan tersangka
BERITA TERKAIT
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi