Antara Tjipto Mangoenkoesoemo dan Komunisme
Bukannya kapok, dia tetap berpolitik hingga menjadi anggota Volksrad--lebih kurang semacam DPR gitulah.
Meski "orang dalam", gencar pula dikritiknya lembaga Volksrad itu. Pada 1919, bersama petani perkebunan di Polanharjo, Klaten, ia melakukan pemogokan.
12 November 1926 meletus pemberontakan PKI di Jawa (di Sumatera Barat, 1 Januari 1927).
Tak butuh waktu lama bagi Belanda membereskan partai politik pertama yang memakai nama Indonesia itu.
Bulan Juli 1927, bersama Bung Karno, Tjipto Mangoenkoesoemo mendirikan Partai Nasional Indonesia (PNI), partai kedua yang menggunakan nama Indonesia.
Hanya saja, selang beberapa bulan kemudian dia dibuang ke Banda dengan tuduhan persekongkolan dengan komunis. (wow/jpnn)
INI bukan riwayat Rumah Sakit Cipto Mangkunkumo (RSCM) yang kesohor itu. Kisah kita kali ini hubungan antara dr. Tjipto Mangoenkoesoemo dan kaum
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Freddie Mercury, Majusi dan Asma Allah di Jagat Rock
- Tak Perlu Sekolah Tinggi, Inilah Kisah Penemu Listrik...
- Benarkah Ekspedisi Pamalayu Penaklukkan Jawa atas Sumatera? Ini Bukti Arkeologisnya...
- Saat Ditemukan, Candi ini Menginspirasi Belanda Membuat Kapal, Eh...Ditenggelamkan Nazi
- Kota Tjandi, Nama Asli Wilayah Candi Muara Takus
- Obituari Ani Yudhoyono