Antasari Siap Bertemu Rani

Rapat Di Rumah Sigid, Dua Pekan Sebelum Nasrudin Dieksekusi

Antasari Siap Bertemu Rani
Montase: Wahyu/JPNN
Kabareskrim Mabes Polri Komjen Pol Susno Duadji menjelaskan Kombes WW masih ditahan di Propam Mabes Polri. "Dia tidak merancang. Dia ikut cari-cari orang, agar naik pangkat," kata Susno di kantornya kemarin. WW mengira dengan menaati AA, dirinya bisa promosi jabatan. "Mestinya polisi itu diperintah oleh atasannya langsung. Tapi kalau dia (WW) diperintah orang lain," kata Susno.

    

Penyidik Polda Metro Jaya juga terus mengembangkan kemungkinan motif lain dalam pembunuhan Nasrudin. Kabar yang beredar, pembunuhan itu terkait dengan laporan korupsi oleh Nasrudin pada Antasari Azhar.

     

Seperti apa  laporan Nasrudin Zulkarnaen ke KPK? Wakil Ketua KPK Bibit Samad Riyanto membenarkan laporan Nasrudin Zulkarnaen soal kasus dugaan korupsi. Kasus tersebut adalah dugaan korupsi di tubuh BUMN PT Rajawali Nusantara Indonesia (PT RNI). Perusahaan pelat merah tersebut merupakan induk dari PT Putra Rajawali Banjaran (PT PRB), tempat Nasrudin memegang kendali perusahaan. "Ya benar itu laporan dia (Nasrudin, red)," jelas Bibit, kemarin.

   

Kasus dugaan korupsi di tubuh RNI tersebut menyeret Direktur Keuangan Ranendra Dangin. Kini, kasus itu  masih dalam tahap pemeriksaan saksi di Pengadilan Tipikor.

   

JAKARTA- Tersangka pembunuhan berencana Antasari Azhar kembali diperiksa kemarin (5/05). Mengenakan baju tahanan warna oranye, Antasari diperiksa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News