Antisipasi El Nino, Cadangan Beras 500 Ribu Ton
Senin, 31 Agustus 2009 – 13:47 WIB
“Jadi untuk mengantisipasi El Nino, Bulog menambah cadangan beras pemerintah di 2009 dan 2010. Kalau 2009 500 ribu ton, sedangkan 2010 totalnya 410 ribu ton,” terang Mustafa.
Baca Juga:
Namun, menurut Mudhori, anggota Komisi IV DPR RI, cadangan beras pemerintah 500 ribu ton masih kurang. Dia meminta Bulog menambah cadangan beras tahun ini di atas 500 ribu ton.
“Sebaiknya Bulog menambah cadangan untuk jaga-jaga terjadinya musim kemarau panjang di kuartal terakhir. Bagusnya cadangannya 650-700 ribu ton, itu sudah angka yang aman,” pungkasnya. (esy/JPNN)
JAKARTA- Prediksi akan terjadinya badai El Nino akhir 2009 dan awal 2010, Perum Bulog menyiapkan cadangan beras hampir 1 juta ton. Di mana tahun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kinerja BUMN Melesat di Tahun Ini, Dividen Tercapai 100% Senilai Rp 85,5 Triliun
- Pertamina Patra Niaga Regional JBB Sigap Atasi Kebocoran Pipa BBM di Cakung-Cilincing
- MR. DIY Bakal Melantai di Bursa, Tawarkan Saham Mulai Rp 1.650
- Bintang Sempurna Meraih 3 Penghargaan di Asian Print Awards 2024
- Kementerian BUMN Setorkan Dividen ke Negara Rp 85,5 Triliun, Optimistis Meningkat 2025
- Pertamina Temukan Sumur MNK, Peneliti: Bagus, Ini Upaya untuk Tingkatkan Produksi