Anugerah Muri untuk Honda DBL
Jumat, 08 Mei 2009 – 14:55 WIB
JAKARTA - Kompetisi basket pelajar yang diprakarsai Jawa Pos Group, Honda DetEksi Basketball League (DBL), selama ini selalu mengklaim diri sebagai yang terbesar di Indonesia. Sekarang, status terbesar itu telah mendapat pengakuan lewat penghargaan yang diberikan Museum Rekor Dunia Indonesia (Muri). Tampil untuk menerimanya adalah Judhy Goutama (senior manager promotion and network development Astra Honda Motor), Kristanto (senior general manager corporate communication Astra Honda Motor), dan Azrul Ananda (commissioner DBL sekaligus wakil direktur Jawa Pos).
Kamis (7/5), penghargaan tersebut diserahkan oleh Menteri Pemuda dan Olahraga Adhyaksa Dault, dalam acara Pameran Foto dan Penganugerahan Penghargaan Muri di Bentara Budaya, kompleks Kompas-Gramedia, kawasan Palmerah, Jakarta Selatan.
Baca Juga:
Penghargaan itu ditujukan kepada DBL Indonesia, Jawa Pos Group, dan Astra Honda Motor selaku pemrakarsa dan penyelenggara kompetisi bola basket pelajar dengan peserta dan penonton terbanyak.
Baca Juga:
JAKARTA - Kompetisi basket pelajar yang diprakarsai Jawa Pos Group, Honda DetEksi Basketball League (DBL), selama ini selalu mengklaim diri sebagai
BERITA TERKAIT
- Berapa Poin yang Didapat Timnas Indonesia Jika Mengalahkan Jepang?
- Jorji Tembus Perempat Final Kumamoto Masters 2024
- Timnas Indonesia vs Jepang: Eks Inter Milan Merasa Seperti Bintang Hollywood
- Harry Kane Ungkap Kekecewaan Setelah 9 Pemain Gagal Bela Timnas Inggris
- Martin Bisa jadi Juara Dunia Sebelum Race MotoGP Barcelona
- Lihat Itu Aksi Marselino saat Indonesia Melawan Jepang, Sama-sama Manusia