Anwar Abbas Melontarkan Candaan, Presiden Jokowi Tertawa, Oh Ternyata

jpnn.com, JAKARTA - Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Anwar Abbas meminta publik tidak menganggap dirinya memusuhi Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Ketua PP Muhammadiyah itu mengaku kerap mengkritik Jokowi.
Namun, bukan berarti menempatkan diri sebagai musuh mantan gubernur DKI Jakarta itu.
"Janganlah sampai mengira bahwa saya itu memusuhi Jokowi," Anwar Abbas melalui layanan pesan kepada JPNN.com pada Selasa (13/12).
Dia mengaku hubungannya dengan Jokowi tetap baik.
Anwar mengatakan dirinya pernah beberapa kali melontarkan kalimat candaan kepada kakek dari Jan Ethes tersebut.
"Saya juga biasa bercanda dengan beliau (Jokowi, red)," tutur Anwar.
Pria kelahiran Sumatra Barat itu kemudian menyinggung momen Kongres Ekonomi Umat Islam II MUI pada Jumat (10/12) lalu.
Wakil Ketua Umum MUI Anwar Abbas bercerita mengenai kalimat candaannya kepada Presiden Jokowi.
- Gubernur Gorontalo Pastikan Kelanjutan Pembangunan Waduk yang Dulu Ditinjau Jokowi
- Hak Buruh Sritex Terabaikan, Arief Poyuono Ingatkan Prabowo Jangan Seperti Jokowi
- Berfoto Bersama Prabowo, Jokowi, dan SBY, Puan: Silaturahmi Presiden dengan Ketua Lembaga
- Herman Deru-Cik Ujang Kompak Ikuti Parade Senja yang Dihadiri Prabowo, Jokowi dan SBY
- Deddy Sitorus PDIP Mengajak Mengundurkan Diri secara Massal, Waduh
- Prabowo Tegur Seskab Teddy Gegara Tak Undang Jokowi Saat Peluncuran Bank Emas