Apa Benar Ada Peran Pemerintah di Pagar Laut Tangerang? Nih Jawabannya

“Enggak ada (kaitannya pagar laut dengan PSN),” tuturnya.
Ketua Umum Partai Golkar ini menjelaskan, PSN yang berada di PIK hanya mencakup kawasan mangrove, bukan pagar laut.
"Enggak ada hubungan pagar, PSN kan hanya untuk perizinan di kawasan mangrove, bukan di PIK-nya,” terangnya.
Sebagaimana diketahui, telah ditemukan pembangunan pagar laut sepanjang 30,16 kilometer di pesisir utara Kabupaten Tangerang, dan 8 kilometer di Bekasi yang tengah menjadi sorotan.
Pagar ini diklaim sebagai upaya mitigasi abrasi dan tsunami, namun data menunjukkan bahwa struktur ini lebih banyak mendatangkan kerugian.
Merujuk data Ombudsman RI, sekitar 3.888 nelayan di Tangerang dan Bekasi mengalami kerugian akibat terhambatnya akses ke wilayah tangkapan ikan.(antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Masyarakat dihebohkan dengan kemunculan pagar laut misterius di kawasan laut Kabupaten Tangerang dan Bekasi. Lantas apa tanggapan pemerintah?
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
- Tarif Tarifan
- Kunker ke Kalteng, Menhut Ungkap Pesan Prabowo Terkait Revitalisasi Usaha Kehutanan
- PIK Perlu Dukungan Integrasi Transportasi-Promosi untuk Menawarkan Pariwisata Urban
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Biksu Thudong Tiba di PIK, DPRD DKI: Momentum Tunjukkan Toleransi
- Soal Revisi Aturan TKDN, Gaikindo Sebut Industri Otomotif Berpotensi Ambruk