Apa Benar Pak Harto Pernah Lari Meninggalkan Pertempuran?
Jumat, 04 Desember 2015 – 15:15 WIB
Soeharto yang banyak dipercaya memiliki "kesaktian" malah melarikan diri.
RM Adjikoesoemo cucu GBPH Pudjokusumo, adik Sri Sultan Hamengkubowono IX.
Menurut buku tersebut, cerita tentang Soeharto lari dari medan juang, didengar langsung Adjikusumo dari ayahnya.
Entah mana yang benar, Roeder malah menceritakan, Soeharto pernah marah-marah kepada pasukan yang panik dan lari meninggalkan pertempuran Ambarawa.
Roeder adalah orang pertama yang menulis biografi Soeharto berdasarkan riset dan wawancara dengan sejumlah orang, termasuk Soeharto. (wow/jpnn)
ZAMAN Belanda, jadi tentara Belanda. Zaman Jepang, jadi polisi Jepang. Indonesia merdeka, jadi tentara republik. Ini dia kisah Pak Harto. Wenri Wanhar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Freddie Mercury, Majusi dan Asma Allah di Jagat Rock
- Tak Perlu Sekolah Tinggi, Inilah Kisah Penemu Listrik...
- Benarkah Ekspedisi Pamalayu Penaklukkan Jawa atas Sumatera? Ini Bukti Arkeologisnya...
- Saat Ditemukan, Candi ini Menginspirasi Belanda Membuat Kapal, Eh...Ditenggelamkan Nazi
- Kota Tjandi, Nama Asli Wilayah Candi Muara Takus
- Obituari Ani Yudhoyono