Apa Saja Komponen Penetapan Tarif Tes PCR Hingga Rp1,2 Juta?
Minggu, 15 Agustus 2021 – 19:36 WIB

Harga atau tarif tes PCR mahal mendapat sorotan. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN
Penetapan tarif tertinggi pemeriksaan PCR dilakukan dengan mempertimbangkan komponen jasa pelayanan, bahan habis pakai dan reagen, biaya administrasi serta komponen lainnya.
Ketetapan tarif maksimal tersebut berdasarkan hasil pembahasan yang melibatkan Kemenkes dan Badan Pemeriksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP) terhadap hasil survei serta analisa yang dilakukan pada berbagai fasilitas layanan kesehatan. (antara/jpnn)
Harga Tes PCR: Rumah sakit atau laboratorium saat ini menetapkan tarif tes PCR yang bervariasi antara Rp600 ribu hingga Rp1,2 juta per orang.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- PSI Paling Dekat dengan Jokowi, Wajar Mengadopsi Partai Super Tbk
- PSI Adopsi Ide Partai Super Tbk Jokowi, Ini Kata Pakar soal Dampaknya
- Siap Bergabung, Bara JP Nilai Partai Super Tbk ala Jokowi Punya Potensi Besar
- Survei LPI, Boni Hargens: Jokowi Tepat Jadi 'Penasihat Agung' Presiden Prabowo
- PSI Perorangan Kendaraan Politik Anyar Jokowi? Pakar Bilang Begini
- Sebut Partai Perorangan Sudah Diadopsi, Jokowi Ingin Membesarkan PSI?