Apa Tujuan Pembentukan Wadah Baru Honorer K2? Aduh, Harusnya Mikir
Selasa, 16 Juli 2019 – 16:08 WIB
"Apa forum juga yang akan disalahkan? Kadang tidak habis pikir saya. Terus kalau wadah baru, nama baru, bendera baru, akan bisa antar honorer K2 jadi PNS dengan kondisi UU ASN yang belum direvisi?," ujarnya.
"Jika memang bisa ikut, bangga kami dan bersyukur. Kalau enggak, apa itu bukan jadi blunder sendiri. Komitmen forum sampai saat ini tidak berubah. Kalau presiden mau selesaikan honorer K2 lewat jalur manapun dan lintas instansi, itu yang utama," sambungnya. (esy/jpnn)
Rencana digelarnya Munas Honorer k2 di Linggarjati dengan tujuan membentuk wadah baru dipertanyakan Nur Baitih.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Bima: Kasihan yang Sudah Antre Lama
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II Pemkot Mataram Dibuka, Ini Pesan Pak Taufik Priyono
- Honorer K2 Mengabdi 32 Tahun Gagal Ikut Tes PPPK 2024, Presiden Tolonglah
- Belasan Ribu Honorer Gagal PPPK 2024 Tahap 1, Tak Bisa Daftar Lagi, Terus Piye?