Apa yang Bisa Dicontoh Jakarta dari Brisbane Untuk Bisa Menjadi Tuan Rumah Olimpiade?
Ini dimaksudkan untuk mengurangi pembiayaan bagi negara-negara yang bermaksud mencalonkan diri.
Namun dalam proses ini kemungkinan adanya pertimbangan lain selain prestasi olahraga dan ketersediaaan sarana bisa saja terjadi.
Indonesia mencalonkan sebagai Olimpiade 2036, setelah menganggap berhasil menjadi tuan rumah Asian Games tahun 2018. Tapi masalahnya sekarang Indonesia juga harus bersaing dengan negara-negara lain yang berminat mencalonkan diri.
Masih ada waktu sekurangnya empat tahun bagi Indonesia untuk mempersiapkan diri meningkatkan prestasinya dalam olahraga di tingkat dunia, selain membangun lebih banyak fasilitas.
Kalau keduanya tercapai, mungkin IOC akan dengan serius mempertimbangkan Jakarta untuk menjadi tuan rumah 2036, atau setidaknya di Olimpiade tahun-tahun selanjutnya.
Ada sejumlah hal yang dipersiapkan Indonesia jika ingin Jakarta menjadi tuan rumah Olimpiade di tahun 2036 dan bukan hanya sekedar pembangunan fasilitas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Ridwan Kamil Minta Maaf soal Omongannya tentang Janda saat Kampanye
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- APK Dirusak, Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono Bergerak!