Apakah Kemarau Kemenangan Honda Berakhir di MotoGP Prancis?
Jumat, 14 Mei 2021 – 08:12 WIB

Marc Marquez (93), masih terlalu menjadi andalan tim Honda. Foto: diambil dari Crash
"Saya pikir kami membuat terlalu banyak perbedaan secara individu dan ini pada akhirnya merugikan tim," imbuhnya.
Sementara itu, Takaaki Nakagami, cepat dan tampak sangat sangar saat latihan. Namun, ketika balapan, terlihat pembalap asal Jepang itu masih butuh pengalaman dan dukungan. (adk/jpnn)
Jadwal MotoGP Prancis
Jumat, 14/5
14.55-15.40 WIB FP1
19.10-19.55 WIB FP2
Sabtu, 15/5
14.55-15.40 WIB FP3
18.30-19.00 WIB FP4
19.10-19.25 WIB Q1
19.35-19.50 WIB Q2
Minggu, 16/5
19.00 WIB Race
Lihat juga di sini jadwal rangkaian MotoGP Prancis sejak latihan hingga balapan.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Tim Medis MotoGP Bocorkan Kondisi Terkini Jorge Martin
- Jadwal MotoGP Spanyol: Marc Marquez Telah Menghancurkan Pecco
- MotoGP 2025: Reaksi Diggia Setelah Momen di Qatar 'Dirusak' Alex Marquez
- Federal Oil Optimistis Pembalap Gresini Racing Bersinar di MotoGP 2025