Apakah Pendekatan Australia terhadap Negara Asia Tenggara Selama Ini Keliru?
Selasa, 14 Maret 2023 – 23:48 WIB
"Ini kawasan di mana kita sudah terlibat selama berpuluh tahun dengan catatan bagus. Kita punya pejabat yang mengenal baik kawasan. Kita juga bisa menggunakan akademisi yang memiliki pengetahuan kuat mengenai kawasan. Juga sudah ada komunitas bisnis yang terlibat dalam perdagangan," katanya.
"Namun saat ini kita tidak menggunakan aset-aset tersebut dan ini betul-betul mengkhawatirkan."
Artikel ini diproduksi oleh Sastra WIjaya dari ABC News.
Kawasan yang dengan penduduk 600 juta orang, membentang mencakup 11 negara, blok negara-negara Asia Tenggara merupakan salah satu blok perekonomian terbesar di dunia.
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Tampil Cantik di Premiere Wicked Australia, Marion Jola Dapat Wejangan dari Ariana Grande dan Cynthia Erivo
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- 44 Pemimpin Muda Asia Tenggara Berkumpul Dalam AYF 2024
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis