Apakah Robin Siahaan Itu Robin Hood?

Ya, bisa jadi seperti itu. Bagaimana peran intelijen di situ sebelum dilakukan tindakan kepolisian, harusnya ada yang menyusup dulu untuk melakukan pemetaan. Tapi kita memang lemah intelijennya, itu secara umum, secara nasional, tidak hanya polisi saja. Mestinya, sebelum bergerak, intelijen menyusup dulu, pulbaket, pengumpulan bahan keterangan. Hasilnya dilaporkan ke pimpinan, lantas pimpinan melakukan briefing sebelum dilakukan penyergapan.
Ada kemungkinan salah prosedur?
Ada istilah MOP, manajemen operasional polri. Mungkin itu sudah dilupakan. Ketika ada target operasi, maka harus ditentukan dulu cara bertindak, CB. Setelah itu menentukan susunan kekuatan, berapa personel dan ketrampilannya. Setelah itu ditentukan pengawasan atau pengendaliannya. Jadi tak bisa polisi langsung bertindak melakukan penyergapan terhadap target operasi.***
PERISTIWA perlawanan warga terhadap aparat Reskrim Polsek Medan Labuhan saat berupaya menyergap buronan kasus perampokan, Robin Siahaan, di Komplek
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- Paula Verhoeven Bakal Ajukan Banding? Kuasa Hukum Bilang Begini
- Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian PPPK Tahap 2, Kepala BKN Beri 3 Solusi
- Rayakan Hari Kartini, J99 Corp Komitmen Berdayakan Perempuan
- Ketua MUI Prof Niam Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Pemimpin Katolik Paus Fransiskus