Apakah Sinar Matahari Memengaruhi Kesehatan Mental?
Senin, 13 Mei 2019 – 08:47 WIB

Sinar Matahari. ILUSTRASI. Foto: Pixabay.com
Sinar matahari tidak hanya meningkatkan kesehatan jantung tetapi juga dikaitkan dengan berkurangnya stres.
Karena tidak ada efek samping, terpapar lebih banyak sinar matahari bisa berfungsi sebagai cara yang murah dan mudah untuk menjaga kesehatan mental Anda.(fny/jpnn)
Satu studi dari tahun 2014 memeriksa kesehatan keseluruhan dua kelompok pekerja kantor, yakni mereka yang memiliki jendela di kantor mereka dan mereka yang bekerja di kantor tanpa jendela.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Peduli Kesehatan Mental Pelaut, PIS Gandeng Federasi Internasional
- Cegah Kasus Kesehatan Mental Lewat Platform Heroremaja Besutan Yayasan Plato
- Nihayatul Wafiroh: Kesehatan Mental dan Spritual Penting Sebagai Fondasi Kehidupan
- 34 Persen Pelajar SMA di Jakarta Terindikasi Gangguan Mental Emosional
- Ridwan Kamil Sebut Programnya Tangani Stres Warga Jakarta Bukan Cuma Mobil Curhat
- Ini 6 Cara Efektif Menjaga Kesehatan Mental di Lingkungan Kerja