Apakah Tidak Masalah Konsumsi Nasi Merah Setiap Hari?
Kamis, 31 Desember 2020 – 09:06 WIB

Ilustrasi makan sehat (Pexel)
Selain itu, Anda juga bisa menambahkan bumbu dan rempah seperti kunyit, cabai, atau jintan untuk memperkaya rasa nasi merah yang tawar tanpa menambah kalori.
Namun ingat, karena nasi merah mengandung banyak serat, jangan lupa imbangi dengan banyak minum air.
Minum air 8 putih gelas per hari untuk membantu melancarkan sistem pencernaan sehingga Anda tidak akan mengalami sembelit hingga kembung.
Anda juga tetap perlu rajin berolahraga agar pencernaan dan tubuh tetap sehat.
Pasalnya serat yang berlebih membuat usus menjadi lebih ber-gas sehingga menimbulkan ketidaknyamanan.
Alternatif lainnya, Anda bisa mencampur nasi merah dan nasi putih setiap hari untuk jadi menu makan sehat harian.(genpi/jpnn)
Jika Anda sangat menyukai nasi merah maka tidak masalah mengonsumsinya setiap hari.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- Cegah Serangan Penyakit Alzheimer dengan Rutin Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 5 Makanan Kaya Protein untuk Vegan
- 10 Makanan Kaya Nutrisi yang Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- 5 Makanan untuk Diet Sehat yang Wajib Anda Konsumsi
- 9 Makanan Pemicu Sembelit yang Wajib Anda Ketahui