Apakah Timnas Indonesia Masih Bisa Lulus Otomatis ke Piala Dunia 2026?

jpnn.com - Timnas Indonesia baru saja meraih poin penting saat menjamu Bahrain pada lanjutan fase ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Apakah dengan hasil itu Timnas Indonesia masih bisa lulus otomatis ke ajang empat tahunan tersebut?
Garuda mengamankan tiga poin seusai menang tipis 1-0 atas Bahrain
Ole Romeny menjadi pahlawan kemenangan Timnas Indonesia berkat gol semata wayangnya pada menit ke-24.
Seusai mengalami kekalahan telak 1-5 kontra Australia, kemenangan ini menjadi modal penting bagi Jay Idzes dan kawan-kawan.
Di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, ada sejumlah cara yang bisa membawa tim tampil di Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko.
Pertama, tim bisa mendapat tiket otomatis ke Piala Dunia 2026 jika mampu finis di posisi pertama dan kedua fase grup.
Cara berikutnya ialah melalui fase keempat bagi tim yang finis di urutan tiga dan empat.
Timnas Indonesia baru saja meraih poin penting saat menjamu Bahrain pada lanjutan fase ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Luis Suarez: Messi Ingin Tampil di Piala Dunia 2026
- Begini Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara
- Timnas Indonesia Dipastikan Hadapi Korea Utara di Perempat Final Piala Asia U-17