Aparat Berondong 6 Sipil di Deiyai? Sabar! Ini Kata Moeldoko

Aparat Berondong 6 Sipil di Deiyai? Sabar! Ini Kata Moeldoko
Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko. Foto : Ricardo

"Justru yang meninggal dari TNI satu orang, luka dari kepolisian dua orang. Namun, beritanya sudah sampai di Reuters, enam masyarakat sipil diberondong oleh aparat keamanan. Ini memang ada upaya masih pembentukan opini di luar yang dilakukan. Dan konfirmasi kebenarannya masih belum jelas," tandas Moeldoko. (fat/jpnn)


Moeldoko membenarkan kondisi di Kabupaten Deiyai, Papua memanas, poros gerakan politiknya sedang masif.


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News