Apartemen di Kawasan Lebak Bulus Ini Hadir dengan Full Furnished
Sabtu, 20 Mei 2023 – 17:31 WIB
Pada lantai lima, tersedia fasilitas seperti kids & baby pool, reflecting pond, floating cabana, outdoor children playground and lounge. Selain itu, ada fasilitas thematic garden di lantai dasar.
Selain dimanjakan dengan fasilitas lengkap, penghuni juga akan merasakan kemudahan aksesabilitas karena apartemen ini berada diapit dua stasiun MRT, yaitu stasiun Lebak Bulus dan Fatmawati.
"Kami mempersembahkan pilihan terbaik untuk pemilik apartemen yang mencari hunian berkualitas dan nyaman, serta di satu sisi juga bisa menjadi aset investasi dengan potensi penghasilan yang menarik dan prospektif," ungkap Hasan. (jlo/jpnn)
Arumaya Residences menawarakan apartemen siap huni dan full furnished di kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Hunian Urban Makin Diminati, Unit Apartemen PPK Kemayoran Jadi Pilihan Strategis
- Fasilitas di Arandra Residence Kini Semakin Lengkap dengan Hadirnya Superindo
- Lolly Geram Apartemennya Digerebek Nikita Mirzani, Lalu Ucap Kalimat Ini
- Nikita Mirzani Menggerebek Apartemen Lolly, Ini Hasilnya
- Ditinggal Sendirian, Bocah Tujuh Tahun Terjatuh dari Lantai 8 Apartemen
- Anak Perempuan Dijual Lewat Aplikasi Kencan, Prostitusi Dilakukan di Apartemen