APBN Hampir Sama dengan APBD Jatim
Selasa, 01 September 2009 – 10:20 WIB
SEJAK merdeka sepuluh tahun lalu hingga sekarang, Timor Leste tetap memprioritaskan pembangunan infrastruktur. Untuk keperluan ini, dibutuhkan dana hampir separo APBN-nya.
Justin M. Herman, Dili
Baca Juga:
HARUS diakui bahwa sebagai negara baru, Timor Leste masih memperlihatkan banyak ketertinggalan. Meski begitu, dalam sepuluh tahun lepas dari Indonesia, negara itu terus berbenah.
Tahun ini ada tujuh prioritas pembangunan yang dicanangkan untuk penduduknya yang hanya satu juta jiwa itu. Pertama, pembangunan sektor pertanian demi ketersediaan pangan warganya, yang diikuti infrastruktur, kesehatan, dan pendidikan. Perbaikan dan pembangunan irigasi masuk prioritas pula.
SEJAK merdeka sepuluh tahun lalu hingga sekarang, Timor Leste tetap memprioritaskan pembangunan infrastruktur. Untuk keperluan ini, dibutuhkan
BERITA TERKAIT
- Eling Lan Waspada, Pameran Butet di Bali untuk Peringatkan Melik Nggendong Lali
- Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
- AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara
- MP21 Freeport, Mengubah Lahan Gersang Limbah Tambang Menjadi Gesang
- Sekolah Asrama Taruna Papua, Ikhtiar Mendidik Anak-anak dari Suku Terpencil Menembus Garis Batas
- Kolonel Zainal Khairul: Pak Prabowo Satuan Khusus, Saya Infanteri dari 408