APBN Hampir Sama dengan APBD Jatim

APBN Hampir Sama dengan APBD Jatim
Foto: undp doc
Duet Presiden Ramos Horta dan PM Xanana Gusmao yang memimpin sejak 2007 memberikan terobosan baru pembangunan di Timor Leste.

 

Biaya pembangunan infrastruktur yang hancur-lebur sesudah jajak pendapat 1999 diperoleh dari produksi minyak di Celah Timor dan bantuan negara sahabat.

 

Pemerintahan Aliansi Mayoritas Partai (AMP) telah mengeluarkan sejumlah kebijakan perekonomian dan menggalang partisipasi warga. Hasilnya, setelah setahun AMP  memerintah, pertumbuhan ekonomi negara itu mencapai 12,8 persen. Tahun ini hingga 2020 nanti ditargetkan pertumbuhan 8 persen.

 

Menteri Keuangan Timor Leste Emilia Pires yakin, target yang ditetapkan pemerintahnya bisa  tercapai.  Harapannya, kesejahteraan bagi warganya juga tumbuh.  "Kami bekerja keras demi pembangunan rakyat Timor Leste. Keberhasilan itu pasti kami peroleh," katanya, optimistis.

 

SEJAK merdeka sepuluh tahun lalu hingga sekarang, Timor Leste tetap  memprioritaskan pembangunan infrastruktur. Untuk keperluan ini, dibutuhkan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News