APBN-P: Harga Minyak USD61 per Barel
Penerimaan Migas Capai Rp124 Triliun
Senin, 09 November 2009 – 11:50 WIB
JAKARTA- Pemerintah tetap optimis dengan harga minyak yang ditetapkan sebelumnya. Dalam membahas perkembangan harga minyak Indonesia Crude Price (ICP) sesuai dengan APBN-P 2009, Menteri Sumber Energi dan Sumber Daya Mineral Darwin Zahedy Saleh mematok bahwa harga ICP sekitar USD61 per barel.
"Dengan asumsi nilai ICP tersebut, maka dengan kenaikan harga minyak saat ini bisa dikatakan bahwa masih ada ruang untuk mengadaptasi kenaikan harga minyak sampai dengan akhir tahun ini," ungkapnya di dalama rapat dengar pendapat (RDP) bersama Komisi VII DPR RI, Senin (9/11).
Baca Juga:
Disebutkan, harga ICP hingga 31 Oktober 2009 yakni sebesar USD72,53 per barel, sedangkan harga rata-rata ICP pada periode bulan Desember 2008-Oktober 2009 sebesar USD58,86 per barel.
Selain itu, mengenai perkembangan harga minyak saat ini, Darwin pun menjelaskan bahwa harga minyak akan mempengaruhi penerimaan minyak dan gas bumi serta subsidi energi.
JAKARTA- Pemerintah tetap optimis dengan harga minyak yang ditetapkan sebelumnya. Dalam membahas perkembangan harga minyak Indonesia Crude Price
BERITA TERKAIT
- Libur Nataru, Pemerintah Bakal Segera Turunkan Harga Tiket Pesawat
- Storm Trade Luncurkan Program Ambassador untuk Influencer dan Advokat Kripto
- SIG & PT Pertamina Lubricants Kembangkan Pelumas Open Gear Dalam Negeri
- Erwin Aksa: Persiapan Rapimnas Kadin 2024 Berjalan Baik dan Sesuai Rencana
- Ruas Falah Dukung MIND ID Mengakselerasi Pembangunan SGAR Mempawah Fase II
- Toshiba Berbagi Tips Menjaga Kebersihan Dispenser