Apel Pagi, 10 Polisi Tertimpa Pohon
Selasa, 19 Februari 2013 – 12:14 WIB

Apel Pagi, 10 Polisi Tertimpa Pohon
Menurut Sihombing, saat itu dirinya sedang mengikuti apel. Tiba-tiba dirinya tertimpa batang pohon dan seketika tidak sadar diri. ''Saya kurang tahu gimana kejadiannya. Tiba-tiba punggung saya tertimpa benda keras. Saya langsung jatuh dan tak sadar diri,'' ungkapnya saat ditemui di ruang perawatan.
Baca Juga:
Malau belum bisa dimintai keterangan karena masih belum sadar dan dirujuk ke RS Columbia. Salah seorang keluarga korban menyatakan, korban mengalami memar di dada dan tulang rusuknya retak. ''Kalau mau lebih jelas, langsung saja ke RS Columbia,'' kata perempuan yang mengaku sebagai adik korban.
Kaur Bin Ops Satlantas Polresta Medan Iptu M.H. Sitorus menuturkan, saat itu 140 personel Satlantas Polresta Medan sedang apel pagi di halaman satlantas, Lapangan Merdeka, Jalan Stasiun Kereta Api. ''Saya dengar suara krek. Bunyinya cuma sekali, langsung jatuh,'' ungkapnya. (gus/jpnn/c5/soe)
MEDAN - Apel pagi petugas Satlantas Polresta Medan di Lapangan Merdeka, Medan, kemarin mendadak gempar. Sekitar 180 personel polisi semburat saat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia