Api Pertama Kali Muncul dari Kediaman Ibu Nilam, Seketika 38 Rumah Terbakar
Selasa, 26 Oktober 2021 – 18:59 WIB

Sebanyak 38 rumah semi permanen di RT 3 Kelurahan Sebengkok, Tarakan, Kalimantan Utara, hangus terbakar pada Selasa siang (26/10). Foto: ANTARA/Susylo Asmalyah
Sebanyak sebelas mobil pemadam kebakaran Pemkot Tarakan dan dibantu satu unit mobil Fire Brigade Pertamina Asset 5 Field Tarakan. (antara/jpnn)
Kebakaran menghanguskan 38 rumah semipermanen pada Selasa. Api muncul pertama kali dari rumah Ibu Nilam Berlian.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Ayah & Anak Meninggal Akibat Kebakaran di Kedung Rukem Surabaya
- Korsleting Listrik di Toko Penjual Petasan Jadi Petaka
- Polisi Usut Penyebab Kebakaran Puluhan Kios di Sukahaji Bandung
- Sukahaji Membara di Tengah Konflik Lahan, Puluhan Kios Hangus