Apkasi Ingin Sistem Penyelenggaraan UN Dikendalikan Daerah

Laporkan Dampak Penundaan UN ke DPD

Apkasi Ingin Sistem Penyelenggaraan UN Dikendalikan Daerah
Apkasi Ingin Sistem Penyelenggaraan UN Dikendalikan Daerah
Irman memaparkan bahwa tingkat pendidikan di Indonesia tidak merata sehingga Pusat harus memberikan kesempatan pada daerah  untuk dapat mendorong pendidikan di wilayahnya masing-masing. Kata dia, pendidikan di daerah tidak bisa diseragamkan begitu saja.

“Biarlah UN ini berjalan dulu, nantinya akan kita evaluasi apakah masih perlu atau tidak, ke depannya semoga Menteri Pendidikan dapat duduk besama DPD dan Apaksi. Kita rumuskan bagaimana bagusnya, karena Indonesia ini kan luas sekali dan beragam,” pungkasnya. (awa/jpnn)

JAKARTA - Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (APKASI) turut prihatin penundaan Ujian Nasional (UN). Bentuk keprihatinan itu diwujudkan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News