Aplaus! Menaker Ida Fauziyah Apresiasi Kinerja Mediator Hubungan Industrial

Aplaus! Menaker Ida Fauziyah Apresiasi Kinerja Mediator Hubungan Industrial
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah (tengah) saat membuka Festival Hubungan Industrial (HIFest) di Jakarta, Kamis (14/12). Foto: Dokumentasi Humas Kemnaker

"Kami tidak akan pelit memberikan reward kepada seluruh teman-teman mediator, karena jelas kontribusinya terhadap terciptanya hubungan industrial ini. Jadi jangan khawatirkan apresiasi kami kepada bapak ibu teman-teman mediator hubungan industrial," tegas Menaker Ida Fauziyah. (mrk/jpnn)

Menaker Ida Fauziyah memberi aplaus dan apresiasi terhadap kinerja mediator hubungan industrial dalam menciptakan hubungan industrial yang harmonis


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News