Aplikasi Anak Bangsa Ini Dirilis di Metaverse, Keren!
Rabu, 02 Februari 2022 – 17:23 WIB
Uniknya NFT di DisCas tidak hanya berbentuk gambar, bisa juga hanya berupa pendapat atau opini.
"Adanya aplikasi DisCas nantinya akan membuat masyarakat lebih tertarik terlibat dalam diskusi sehat terkait dengan berbagai isu yang hangat dibicarakan," kata Deni Agus.
Kehadiran DisCas ini diharapkan akan banyak melahirkan influencer cerdas yang dapat memberi dampak positif pada masyarakat. (jlo/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Aplikasi karya anak bangsa, DisCas dirilis di Metaverse Decentraland pada 31 Januari 2022.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Master Bagasi Bikin Bangga Memakai Produk Indonesia di Mancanegara
- Telkomsel Sulap Aplikasi jadi Super App, Kenalkan 3 Fitur Hiburan
- Luncurkan Buku, Rudy Octave Bedah soal Indonesia Darurat Irama
- Dorong Inovasi Smart Manufacturing di Indonesia, Ericsson Gelar Hackathon 2024
- Dukung Ekonomi Kreatif, Aplikasi Oxone Premium Apps Diluncurkan Ulang
- Tak Hanya Temu, Aplikasi Ini Juga Mengancam UMKM