Aplikasi Ini Permudah Komunikasi Tanpa Koneksi Internet, Warga NU Wajib Punya
Selasa, 26 Oktober 2021 – 20:28 WIB
Kelebihan NUchat dibandingkan aplikasi lainnya, kata Sandjaya, bisa tetap digunakan meskipun tidak tersedia koneksi internet. Teknologi tersebut menggunakan hybrid messenger.
"Hanya modal sinyal satu bar bisa tetap digunakan untuk mengirim pesan, foto, ataupun video," katanya.
Dia juga menjamin aplikasi tersebut tidak memberikan ruang bagi pengguna mengirimkan konten tidak pantas, baik pornografi ataupun ujaran kebencian.
"Segala konten yang tidak pantas akan kami blokir," tuturnya. (zil/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
NUChat dihadirkan untuk mempermudah komunikasi warga NU tanpa pusing dengan koneksi internet.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Pimpinan BAZNAS Ajak Umat Muslim Perkuat Dukungan kepada Palestina
- Temui Gus Yahya, Mendikdasmen Prof Mu'ti Berharap Terus Jalin Kerja Sama dengan NU
- Kiai Muda se-Eks Karesidenan Kedu Siap Menangkan Ahmad Luthfi-Taj Yasin
- Seusai Dilantik, Empat Menteri dari NU Minta Restu Rais Aam dan Ketum PBNU
- Pagar Nusa Mesir Resmikan Warga Baru Angkatan 3, Gus Nabil Haroen Tekankan Pentingnya Diaspora
- Polresta Pekanbaru Gandeng NU dan GP Ansor Sukseskan Pilkada 2024