Aplikasi Pelacak Kontak Covid-19 sedang Dirancang, Begini Cara Kerjanya
Sabtu, 11 April 2020 – 12:11 WIB

Logo Apple dan Google. Foto : Apple
Sebagai gantinya, mereka akan menggunakan program untuk menangkap data tentang kapan ponsel pengguna mendekat dengan orang yang terinfekasi.
"Privasi, transparansi, dan persetujuan sangat penting dalam upaya ini, dan kami berharap dapat membangun fungsionalitas ini dengan berkonsultasi dengan pemangku kepentingan,” kata Apple dalam keterangan tertulisnya.
Pemerintah di seluruh dunia terus berjuang agar bisa mengembangkan aplikasi untuk meningkatkan proses pelacakan kontak.
Diharapkan kedua perusahaan itu dapat memanfaatkan kekuatan teknologi untuk membantu negara-negara di seluruh dunia memperlambat penyebaran Covid-19 dan mempercepat kembalinya kehidupan normal sehari-hari. (mg9/jpnn)
Dua perusahaan sedang membuat aplikasi untuk melacak kontak pengguna dengan pasien covid-19.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- iPhone 16 Series Akhirnya Resmi Dijual di Indonesia, Cek Harganya di Sini
- Meta Kembangkan Instagram Khusus iPad? Patut Ditunggu!
- Perkuat Infrastruktur Cloud, CARSOME Group Gandeng Google Dorong Inovasi Berbasis Data dan AI
- Pengguna Android Auto Kini Lebih Bebas Memainkan Gim di Mobil
- Google Membocorkan Spesifikasi Pixel 9a, Catat Tanggal Peluncurannya
- Google Memperkenalkan Gemini 2.5, Diklaim Paling Cerdas