Aplikasi Tik Tok Diblokir, Deddy Corbuzier Sindir Bowo
Rabu, 04 Juli 2018 – 08:50 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Deddy Corbuzier ikut mengomentari pemblokiran aplikasi Tik Tok oleh pemerintah.
Dia pun mengungkapkan keresahannya melalui video yang diunggahnya di YouTube.
"Gue tuh nggak punya masalah dengan Tik Tok ya. Walaupun orang seharusnya kerja jadi begini (muncul video orang berseragam PNS sedang bermain Tik Tok)," kata Deddy Corbuzier.
Baca Juga:
Baca juga: Deddy Corbuzier Kutip Surat Al Maidah
"Kenapa gue harus masalah sama Tik Tok, it doesn't make sense karena dengan adanya aplikasi seperti itu gue bisa nikmati ini," lanjut Deddy yang kemudian muncul video perempuan seksi sedang bermain Tik Tok.
Bapak satu anak itu mengatakan harus keluar uang bila ingin melihat wanita seksi.
Mantan mentalist Deddy Corbuzier ikut mengomentari pemblokiran aplikasi Tik Tok oleh pemerintah.
BERITA TERKAIT
- Deddy Corbuzier Ungkap Alasan Bikin Film Dokumenter Dangerous Humans
- Diaz Hendropriyono & Deddy Corbuzier Luncurkan Dokumenter Dangerous Humans
- Gandeng Deddy Corbuzier, Diaz Hendropriyono Meluncurkan Film Dokumenter Ini
- Indonesia Syiar Network Bakal Hadirkan Khabib Nurmagomedov ke Tanah Air
- PSI DKI Munculkan Nama Cagub Jakarta, Ada Heru, Kaesang, RK hingga Deddy Corbuzier
- Mengejutkan! Ini Alasan PSI Lirik Deddy Corbuzier untuk Pilkada DKI