Aplikasi untuk Deteksi Radikalisasi di Kalangan Keluarga Migran

Aplikasi untuk Deteksi Radikalisasi di Kalangan Keluarga Migran
Aplikasi untuk Deteksi Radikalisasi di Kalangan Keluarga Migran

"Aplikasi ini membuat kita mengetahui fitur dari berbagai aplikasi yang digunakan generasi muda dan jenis diskusi yang kita perlukan dengan anak-anak kita," katanya.

"Saya pikir orangtua pada umumnya termasuk Muslim tidak perlu khawatir tentang terorisme saja yang mempengaruhi anak-anak kita, tapi juga khawatir dengan intimidasi, khawatir dengan penggunaan narkoba, khawatir dengan mereka yang mungkin mengakses online yang bisa menjauhkan mereka dari komunitas atau keluarganya," tuturnya.

"Jadi pengaruh negatif secara umum. Terorisme atau kelompok ekstremis hanyalah sebagian kecil dari kekhawatiran itu," kata Asiya.

Diterbitkan Kamis 3 Agustus 2017 oleh Farid M. Ibrahim dari artikel ABC News di sini.

Lihat Artikelnya di Australia Plus


Sebuah aplikasi baru bernama CyberParent diluncurkan hari Kamis (3/8/2017) oleh Australian Multicultural Foundation (AMF). Tujuannya untuk membantu orangtua dari berbagai latar belakang budaya memahami apa yang dilakukan anak-anak mere


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News