Apple Disebut Tak Bakal Bikin iPad Lipat, Tetapi..
Rabu, 28 Desember 2022 – 16:40 WIB
Kuo menilai tidak mungkin bagi Apple untuk membuat pengganti iPad mini seperti itu.
Baca Juga:
Apple, menurut Kuo, sedang mengembangkan versi terbaru iPad mini yang diperkirakan akan meluncur pada akhir 2023 atau semester awal 2024.
iPad mini itu akan menggunakan prosesor terbaru yang dimiliki perusahaan berbasis Cupertino, Amerika Serikat tersebut. (gsmarena/ant/jpnn)
Apple sampai saat ini belum ada terobosan untuk membuat gawai lipat, khususnya untuk model iPad seperti merek lain.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Konon, Apple Menyiapkan AirTag Generasi Terbaru, Ini Bocorannya
- Komisi XI DPR RI Desak Apple Bertanggung Jawab Atas Ketimpangan Pendapatan dan Investasi di Indonesia
- Apple Berencana Bangun Pabrik di Bandung, Kemenperin: Kami Sudah Menghubungi, Tetapi
- Apple Disebut Bisa Bangun Pabrik di Indonesia, Asalkan
- Pemerintah Larang iPhone 16 Dijual di Indonesia, Digimap Merespons Begini
- Menperin Agus Gumiwang: Kemenperin Belum Bisa Membuka Izin Edar untuk iPhone 16