Apple Sedang Kembangkan Teknologi Terbaru untuk Mobil Listrik, Ini Buktinya
Minggu, 06 Februari 2022 – 00:45 WIB
Selanjutnya, penjelasan dalam permohonan paten berbunyi “kendaraan meliputi atap, bukaan di atap, dan jendela yang terletak di depan dari bukaan.”
Deskripsi itu menegaskan bahwa paten itu untuk mobil.
Paten itu mengungkapkan bahwa kaca transparannya bisa diatur tingkat transparansi sunroof.
Sebuah laporan menyebutu bahwa Apple Car di masa mendatang akan menjadi kendaraan listrik dengan dukungan tampa kemudi sepenuhnya.
Banyak yang menduga mobil ramah lingkugan itu akan tiba pada tahun 2025 mendatang. (ddy/jpnn)
Apple tampaknya semakin gencar untuk bermain di industri otomotif. Sebab, mereka tengah mengembangkan mobil listrik baru Apple Car.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Melantai di GJAW 2024, Mobil Listrik Chery J6 Dibanderol Rp 400 Jutaan
- Diler Neta Pluit dengan Fasilitas 3S Resmi Beroperasi
- Konon, Apple Menyiapkan AirTag Generasi Terbaru, Ini Bocorannya
- Diterima Baik di Pasar Indonesia, MG Cyberster Bakal Diproduksi Lokal?
- BMW iX3 Bertenaga Listrik Bersiap Mengaspal Tahun Depan
- 10 Unit Roadster Listrik MG Cyberster Resmi Diserahkan Kepada Konsumen