Apple Segera Merilis Perangkat AirTags, Simak Nih Fungsinya
Minggu, 15 November 2020 – 03:25 WIB
Analis TF International Ming-Chi Kuo memprediksi Apple akan membuat 10 juta AirTags tahun ini.
AirTags dikabarkan akan hadir dalam dua ukuran, besar dan kecil serta memiliki baterai yang bisa diganti.
Perangkat ini diperkirakan akan dijual seharga 20 hingga 40 dolar (Rp283.235 - Rp566.470). (antara/jpnn)
Ditemukannya informasi cara menyetel AirTags di fitur Find my App menandakan Apple segera merilis perangkat tersebut.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Konon, Apple Menyiapkan AirTag Generasi Terbaru, Ini Bocorannya
- Komisi XI DPR RI Desak Apple Bertanggung Jawab Atas Ketimpangan Pendapatan dan Investasi di Indonesia
- Apple Berencana Bangun Pabrik di Bandung, Kemenperin: Kami Sudah Menghubungi, Tetapi
- Apple Disebut Bisa Bangun Pabrik di Indonesia, Asalkan
- Pemerintah Larang iPhone 16 Dijual di Indonesia, Digimap Merespons Begini
- Menperin Agus Gumiwang: Kemenperin Belum Bisa Membuka Izin Edar untuk iPhone 16