Apresiasi Kinerja Kapolri, Analis Intelijen: Capaian Visi Polri Presisi 2023 yang Terbaik
Simon memberikan contoh, bagaimana Polri merubah sistem pembuatan Surat Izin Mengemudi (SIM) berbasis masukan dan pengaduan dari masyarakat ini.
Penanganan sejumlah oknum polisi yang lalai dan melanggar dalam tugas juga tidak terlepas dari keberhasilan dalam program ini.
Simon mengapresiasi inisiatif Kapolri untuk memberikan “Hoegeng Award” untuk memberikan motivasi kepada seluruh Anggota Polri dengan sosok teladan di kepolisian.
“Bagaimana pun sosok teladan itu dibutuhkan di institusi mana pun sebagai role model bagi polisi yang bertugas,” kata Simon.
Terkait netralitas Polri pada Pemilu 2024, komitmen Polri dalam hal ini tidak main-main.
Menurut Simon, tidak mungkin kepercayaan publik yang dibangun susah-susah dalam dua tahun terakhir ini dileburkan oleh persoalan netralitas.
Terlebih, kepatuhan kepada negara yang diejawantahkan dalam undang-undang bersifat mutlak bagi seluruh abdi negara.
Namun demikian, sebagai analis, Simon merekomendasikan Polri untuk tetap mempertahankan keterbukaan bagi Polri.
Analis intelijen, pertahanan dan keamanan, Ngasiman Djoyonegoro menilai Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo berhasil menerapkan Polri yang Presisi.
- Kapolri Ajak Pemuda Muhammadiyah Berantas Judi Online & Polarisasi Pilkada Serentak
- Kapolri Bakal Pecat Oknum Terbukti Minta Uang Damai Kasus Supriyani
- Edi Sebut Penghargaan Malaysia Pada Kapolri Kebanggaan Rakyat Indonesia
- 4 Ajudan Presiden Prabowo Sosok Mumpuni
- Khawatir Pariwisata Terganggu, Para Raja di Bali Minta Kapolri Tak Izinkan Apel GP Ansor
- Dituding Menekan Jenderal Sigit, Megawati: Intimidasi Tak Diucap di Depan Umum