Apresiasi Para Nakes Lewat KULINARA, Sasa Gandeng Didiet Maulana
Senin, 13 September 2021 – 03:09 WIB

KULINARA (Kuliner Nusantara) kolaborasi antara Sasa dengan Didiet Maulana. Foto dok Sasa
Diakui Didiet, proses pembuatan masker ini berlangsung cukup singkat. Diawali dengan proses brainstorm dengan tim Sasa untuk desain KULINARA.
Kemudian masuk ke proses produksi yang ternyata memakan waktu cukup lama, karena semua tim yang terlibat berusaha bekerja dengan mentaati peraturan prokes.
“Bagian paling menantang dalam proses Kulinara adalah saat mendesain. Jadi hal ini harus bisa menjadi sesuatu yang dibanggakan, secara desain harus unik dan berbeda dari biasanya," ucap Didiet.(chi/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Kolaborasi Sasa dan Didiet Maulana dituangkan lewat masker dengan motif yang merepresentasikan kuliner Indonesia, dengan nama KULINARA (Kuliner Nusantara).
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Begini Kebiadaban OPM terhadap Guru Honorer dan Nakes di Yahukimo
- Bupati Yahukimo Tegaskan Guru & Nakes di Anggruk bukan Anggota TNI-Polri
- Peserta Aksi Nasional 18 Maret Tolak Penundaan Pengangkatan PPPK 2024 Makin Banyak, Menyala!
- 10 Ribu Honorer Siap Geruduk KemenPAN-RB saat Demo Nasional 18 Maret, Tolak Penundaan PPPK 2024
- Ratusan Pelamar TMS PPPK 2024, Penyebab Sama, Bukan Masa Kerja
- Uhamka Siapkan Tenaga Medis Profesional untuk Kebutuhan Nakes di Arab Saudi