Apresiasi Reshuffle Kabinet, ARJ: Kami Akan Jadi Mata dan Telinga Presiden

jpnn.com, JAKARTA - Aliansi Relawan Jokowi (ARJ) mengapresiasi keputusan Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan reshuffle kabinet sejumlah menteri.
Koordinator ARJ Aidil Fitri mengatakan, apa yang diputuskan Jokowi tersebut sejalan dengan apa yang diharapkan ARJ, beberapa waktu lalu.
“Menurut kami sangat mengakomodir apa yang menjadi kegelisahan rakyat saat ini,” kata Aidil Fitri, Selasa (22/12).
Aidil yang juga Ketua Umum Forum Relawan Demokrasi (Foreder) ini meyakini bahwa para menteri terpilih akan menjalankan perannya sesuai visi dan misi Presiden Jokowi.
“Kami tetap akan menjadi mata dan telinga Presiden seperti apa yang beliau minta kepada kami,” tegas Aidil. (jlo/jpnn)
Berikut Daftar Lengkap 6 Menteri Baru di Kabinet Indonesia Maju:
1. Tri Rismaharini menjadi Menteri Sosial menggantikan Juliari Batubara yang tersandung kasus korupsi dana bansos.
2. Sandiaga Uno ditunjuk sebagai Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif menggantikan Wishnutama Kusubandio
ARJ mengapresiasi keputusan Jokowi melakukan reshuffle kabinet sejumlah menteri.
- Bobby Nasution Datangi KPK, Ada Apa?
- Jonan Vatikan
- Gerindra Ungkap Alasan Prabowo Utus Jokowi ke Pemakaman Paus Fransiskus, Ternyata...
- Koordinator Gerakan Indonesia Cerah Tanggapi Kelompok yang Kerap Sudutkan Jokowi
- Jokowi Tempuh Jalur Hukum Perihal Tudingan Berijazah Palsu, Pengamat Politik Boni Hargens: Ini Pelajaran Berdemokrasi
- Heboh Isu Ijazah Palsu, Jokowi Bukan Satu-satunya Sasaran Tembak