April, Pesawat Garuda Khusus Umrah Beroperasi
Sabtu, 16 Maret 2013 – 04:29 WIB

April, Pesawat Garuda Khusus Umrah Beroperasi
JAKARTA – Permohonan Kementerian Agama untuk mendapatkan tambahan rute penerbangan bagi jamaah umrah, direspons cepat maskapai Garuda Indonesia. Maskapai penerbangan milik negara itu menjanjikan satu pesawat khusus umrah bakal dipersiapkan. Dengan hadirnya satu pesawat baru itu, lanjut dia, dapat menjawab kebutuhan jamaah umrah yang saat ini kian meningkat. Pesawat baru yang mulai menambah armada Garuda Indonesia ini pun dari jenis Boeing terbaru. Kapasitas angkutanya juga banyak.
’’April ini satu pesawat khusus bagi pelayanan jamaah umrah siap beroperasi,’’ kata Direktur Umum Garuda Indonesa Emirsyah Satar di kantor Kementerian Agama, Jakarta, Jumat (15/3).
Baca Juga:
Menurutnya kebutuhan penerbangan ke Tanah Suci memang menunjukkan peningkatan yang luar biasa. Setiap tahun penambahan jumlah penumpang yang berniat melakukan perjalanan umrah sangat banyak. Hingga sering kesulitan penyiapan pesawat.
Baca Juga:
JAKARTA – Permohonan Kementerian Agama untuk mendapatkan tambahan rute penerbangan bagi jamaah umrah, direspons cepat maskapai Garuda Indonesia.
BERITA TERKAIT
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN