Aprilio Perkasa Manganang: Saya Butuh Waktu 2 sampai 3 Tahun Melakukan Transisi Ini
Sabtu, 20 Maret 2021 – 01:59 WIB
Lantas butuh berapa lama bagi Aprilio untuk menjadi Perkasa tulen? Menurutnya, transisi tidak bisa dalam hitungan hari atau bulan, tetapi bisa bertahun-tahun.
"Mungkin butuh dua tahun atau tiga tahun untuk transisi, karena tentu saya butuh waktu penyesuaian," tandasnya. (dkk/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Aprilio Perkasa Manganang, butuh waktu panjang untuk melakukan transisi dari wanita menjadi seorang pria. Berapa tahun?
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Jokowi Diharapkan Beri Ruang Bagi Prabowo Memimpin Tim Transisi Pemerintahan
- Kemendikbudristek Siapkan Permendikbud Penerapan Kurikulum Merdeka Secara Nasional, Ada Masa Transisi
- Masa Transisi sebelum Honorer jadi PPPK, Guspardi: Apa Maksudnya?
- Memasuki Masa Transisi Energi, Kolaborasi Pelaku Industri Harus Diperkuat
- Aprilio Perkasa Manganang Bertunangan dengan Gadis Pujaan Hati, Selamat
- Wilda Nurfadilah Sugandi Kangen Hal ini dari Aprilio Perkasa Manganang