Apriyani Konsumsi Ekstasi Tingkat Tinggi
Minta Maaf, Janjikan Santunan untuk Korban
Jumat, 27 Januari 2012 – 02:37 WIB
Nah, dari pemeriksaan tersebut polisi mencurigai terhadap tiga penumpang Xenia lainnya. Yakni, Adistina Putri, 26, Arisendi, 34, dan Deny Mulyana, 30. Pukul 18.30, mereka melakukan tes urine di Biddokes Polda Metro Jaya. Hasilnya, mereka juga positif methamphetamine. Bahkan tes terhadap Arisendi menyatakan adanya penggunaan ganja. Rikwanto menambahkan, mereka berempat lantas dites darah pada Senin (23/1) di Badan Narkotika Nasional (BNN). "Hasil tes darah menunjukkan bahwa mereka menggunakan ekstasi tingkat tinggi," kata Rikwanto. (aga/ca)
JAKARTA - Tersangka kasus tabrakan maut di Tugu Tani Afriyani Susanti, 29, akhirnya buka suara. Melalui surat yang dikirimkan dari tempat penahanannya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Legislator NasDem Dukung Program Prabowo, Tetapi Kritik Keras Rencana Raja Juli
- Tangani Kasus Aneurisma Arteri Koroner, RS Siloam Kebon Jeruk Lakukan Prosedur IVL Koroner Pertama
- Program MBG Bukti Presiden Prabowo Berkomitmen Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat
- BKD Jabar: 400 Tenaga Non-ASN Belum Mendaftar PPPK Tahap 2
- Cerita Nelayan soal Pagar Laut: Dibangun Swadaya untuk Hadapi Abrasi dan Lindungi Tambak Ikan
- Pemerintah Dukung Partisipasi Indonesia di New York Fashion Week