AQL Membagikan Oksigen Medis Gratis untuk Pasien Covid-19 yang Isolasi Mandiri

Firman memastikan pendistribusian oksigen tetap menerapkan protokol kesehatan ketat.
Skema pembagian tabung oksigen dilakukan dengan memberikan sebuah kupon kepada masing-masing warga. Satu kupon untuk satu tabung.
Meski dalam sistem kupon, pihaknya memastikan tidak akan kehabisan.
Tim akan mengusahakan semua warga mendapatkan oksigen.
"Bagaimana jika ada yang membawa dua hingga tiga tabung? Kami akan dahulukan terlebih dulu yang sudah antre, setelah itu jika memang masih ada kami isikan kembali," jelas Firman.
Menurut Firman, hal itu dilakukan agar pembagian oksigen medis untuk masyarakat tersebut bisa merata.
"Kurang lebih seperti itu teknisnya, supaya pembagian ini juga merata, jangan sampai ada yang bawa banyak, tetapi yang sudah mengantre dan membawa satu tidak kebagian," pungkas Firman. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Direktur AQL Peduli Firman Fabi mengatakan oksigen medis menjadi kebutuhan yang sangat vital saat ini, utamanya bagi mereka yang memiliki gejala sesak napas.
Redaktur & Reporter : Boy
- Kepala BPN Ungkap Sertifikat Tanah di Rentang 1961-1997 Rawan Diserobot
- Jabodetabek Banjir, Mayjen Endi Kerahkan Ratusan Marinir
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya
- Trump Bikin Gebrakan Hari Pertama, Langsung Teken Keppres agar AS Keluar dari WHO